Jumat, 17 Agustus 2012
Kamis, 09 Agustus 2012
Design Cafe
Tata Ruang Dalam
"Cafe"
Pada minggu-minggu terakhir mata kuliah ini dosen memberi tugas untuk mendesain sebuah cafe, dari jenis cafenya di bebaskan, yang penting konsep , desain dan jenis material yang di gunakan bisa di jelaskan, itu karena tugas ini sebagai tugas akhir semester 6 di mata kuliah Tata Ruang Dalam...
Pada awalnya engga mudah untuk mendesign ahahahaa (ngelees kaya bajaj).. :P
Mau ngambil tema cafe yang sudah terkenal di Indonesia tapi berfikir lagi untuk menggunakan tema yang sudah ada di karenakan dari design itu sendiri maka kita akan terpaku hanya pada tema design itu-itu juga, intinya kita jadi ga bisa mendesign dengan bebas sesuai dengan kreatifitas kita kalau hanya terpaku pada tema yg sudah ada ^_ ^..
Maka hasilnya seperti di bawah ini.. ide design yang muncul di kepala saya dan kemudian saya membuat konsep yang sesuai dengan keinginan saya... :)
Sketch Up 8 + Vray ...
by.Mywdy |
by.Mywdy |
Itu semua di atas mengunakan aplikasi Sketchup 8, bisa download gratis kok di mbah google ^^. ,
model saya sendiri yang buat, cuma menggunakan Laptop Core2Duo,hohohohoo jebol jebol deh tuh laptop.
untuk tutor nya bisa di cari dari berbagai sumber, :)
mari kita belajar teruuusss.......
yoooo ^ ^o
Results using the 3D rendering application Sketch Up
Thank you :)
by. Meyka.Widy :))
Langganan:
Postingan (Atom)